Resep Cara Membuat Bebek Goreng Presto Enak


bebek goreng presto
Hallo Sahabat Nusantara. Bebek goreng presto merupakan hidangan yang sangat mantab. Bebek goreng presto ini memiliki rasa yang unik. Bebek goreng presto sangat cocok untuk menjadi hidangan keluarga Anda.Bebek goreng tersebut proses pembuatannya sangat mudah. Berikut Resep Cara Membuat Bebek Goreng Presto Enak.

Bahan I:

  • Daun pisang
  • 3 lbr daun jeruk purut
  • 3 lbr daun salam
  • 1 btg serai, memarkan lalu potong-potong
  • 1 ekor bebek, potong 4 bagian
  • 2 sdm air jeruk nipis
  • 1 sdt garam
  • 2 sdm air jeruk nipis
  • Garam secukupnya
  • 500 ml air
  • Minyak

Bahan II:

  • 2 ruas ibu jari kunyit
  • 1 ruas ibu jari lengkuas
  • 1 ruas ibu jari jahe
  • 5 siung bawang putih
  • 6 butir bawang merah
  • 1 sdt ketumbar sangrai

Cara Membuat:
  1. Haluskan semua bahan bumbu halus (Bahan I).
  2. Lumuri bebek dengan air jeruk nipis dan garam, diamkan selama 15 menit, cuci kembali sampai bersih. Aduk dengan bumbu halus dan diamkan selama 1 jam, sisihkan.
  3. Letakkan beberapa lembar daun pisang di dasar presto, beri daun jeruk, daun salam, serai, air jeruk nipis dan garam. Letakkan bebek berbumbu di atasnya, tambahkan air.
  4. Tutup panci presto lalu masak bebek selama 30 menit dengan tekanan penuh, keluarkan uapnya, buka tutup panci perlahan, angkat dan tiriskan.
  5. Setelah bebek dingin, goreng dengan minyak panas sampai kecoklatan. Sajikan bersama sambal bajak dan lalapan.
Demikian Resep Cara Membuat Bebek Goreng Presto Enak. Resep bebek goreng presto tersebut untuk 4 porsi.

0 komentar:

Post a Comment