Hallo Sahabat Nusantara. Pudding milkshake merupakan masakan yang sudah banyak penggemarnya. Puding milkshake tersebut memiliki rasa yang sangat lembut. Pudding milkshake tersebut juga sangat cocok untuk si Kecil. Pudding milkshake ini cara pembuatannya cukup simple. Berikut Resep Cara Membuat Pudding Milkshake Enak.
Bahan:
- Whipped cream untuk topping (opsional)
- 3 cangkir susu bebas lemak (dingin)
- 1 sachet pudding instan
- 3 sendok es krim vanila (Anda bisa juga memilih yang bebas lemak dan tanpa gula)
Cara Membuat:
- Tuangkan susu ke dalam blender
- Tambahkan campuran pudding dan es krim
- Blender dalam kecepatan tinggi kurang lebih selama 15 detik atau hingga bahan tercampur dengan merata
- Aduk sebelum disajikan
- Usahakan menyajikan dalam keadaan masih dingin untuk rasa yang lezat
- Anda juga bisa menambahkan whipped cream sebagai topping
Demikian Resep Cara Membuat Pudding Milkshake Enak. Resep pudding milkshake tersebut wajib Anda coba.
0 komentar:
Post a Comment