Resep Cara Membuat Roti Cane Enak


roti cane
Resep Cara Membuat Roti Cane Enak. Roti cane merupakan kue yang berasal dari Aceh. Roti cane ini memiliki rasa yang enak. Roti cane dapat menjadi hidangan saat Anda lapar. Roti cane proses pembuatannya cukup simple. Berikut Resep Cara Membuat Roti Cane Enak.

Bahan:
  • 350 gram tepung terigu
  • 1 sdm garam
  • 250 cc air hangat
  • 250 gram mentega / margarine dicairkan

Cara membuat:
  1. Campur tepung, garam dengan air hangat.
  2. Setelah rata masukan mentega cair.
  3. Remas-remas sampai tidak lengket, bagi menjadi 20 bagian, masing2 di bulatkan, diamkan selama 15 menit, tipiskan setebal 1/2 cm.
  4. Panaskan dan sedikit olesi dengan minyak wajan datar untuk membuat martabak, panggang adonan yang sudah ditipiskan diatas, balik-balik sampai matang (ada bagian-bagian yang sedikit coklat). Angkat.
  5. Lakukan sampai adonan habis.
Demikian Resep Cara Membuat Roti Cane Enak. Selamat Mencoba!

0 komentar:

Post a Comment