Resep Cara Membuat Rica Sayur Campur Enak

rica sayur campur
Hallo Sahabat Nusantara. Rica sayur campur merupakan masakan yang sangat komplit. Rica sayur camur ini perpaduan yang sangat pas. Rica sayur campur sangat cocok untuk menjadi menu makan malam anda. Rica sayur campur proses pembuatannya cukup praktis. Berikut Resep Cara Membuat Rica Sayur Campur Enak.

Bahan:

  • 50 gr buncis
  • 3 buah cabai rawit merah
  • 1 batang serai
  • 3 cm jahe
  • 5 lembar daun kemangi
  • 6 lembar daun jeruk
  • garam
  • 1/4 sdt gula pasir
  • 3 sdm minyak goreng
  • kaldu sayur
  • terong ungu
  • 1 buah jagung manis
  • 25 gr kacang panjang

Bumbu halus:
  • 5 buah cabai merah
  • 5 buah bawang merah
  • 3 buah bawang putih

Cara membuat:
  1. Haluskan bumbu halus, kemudian tumis.
  2. Masukkan jahe parut, serai dan daun jeruk, masak hingga harum.
  3. Tambahkan air kaldu 300 ml
  4. Masukkan terong dan jagung, masak sebentar kecilkan api.
  5. Masukkan sisa sayuran, masak hingga matang, tambahkan garam dan gula pasir.
  6. Angkat dan sajikan.
Demikian Resep Cara Membuat Rica Sayur Campur Enak. Resep rica sayur campur tersebut wajib untuk selalu dinikmati.

0 komentar:

Post a Comment